Memperpendek Url Dengan adf.ly Dapat Dollar
9:14 PM
Diposkan oleh wantyo
Satu lagi situs penghasil dollar dari internet. Namanya yaitu adf.ly. Situs ini adalah situs yang memberi layanan kepada kita untuk memperpendek url yaitu menyembunyikan link asli(original).Sebenarnya ada banyak sekali situs seperti adf.ly contohnya yaitu seperti tinyurl, bit.ly dan masih banyak lagi. Tapi, di adf.ly Kita bisa mendapatkan dollar ketika link yang Kita perpendek di klik oleh orang.
Dollar yang Kita dapatkan bisanya bisa sampai $4 per 1000 orang yang mengklik link Kita dengan payout minimal $5. Penghasilan Kita pun bisa bertambah jika mencari refferal. Setiap refferal Kita akan mendapat 20% dari penghasilannya dan dollar ini di dapatkan dari para pengiklan yang mengiklankan produk atau websitenya biar banyak orang yang tahu. Iklan para pengiklan ini muncul di saat link kita di klik dan menuju halaman iklan selama 5 detik dan setelah itu baru link tadi menuju url kita yang sesunguhnya.
Bagaimana? tertarik untuk mendaftar dan mencari penghasilan dari adf.ly. Jika mau join silahkan klik disni atau bisa klik banner di atas maupun di bawah.
This entry was posted on October 4, 2009 at 12:14 pm, and is filed under
Bisnis Online,
Internet
. Follow any responses to this post through RSS. You can leave a response, or trackback from your own site.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)

Post a Comment